Menu Bakaran
Cangkir Kopi selalu berusaha memberikan yang terbaik untuk anda diantaranya dengan selalu menghadirkan menu-menu baru setiap bulannya.
Untuk menu baru bulan Desember ini kami menghadirkan menu-menu bakaran seperti:
- Roti Bakar Coklat
- Roti Bakar Keju
- Roti Bakar Cokelat Keju
- Roti Bakar Cokelat Pisang Keju
- Roti Bakar Sosis
- Roti Bakar Sosis Keju
- Jagung Bakar ala Cangkir Kopi dan
- Twinings Peppermint Herbal Tea
Segera nikmati menu baru kami hanya di Cangkir Kopi tempat ngopi serasa di rumah sendiri.
Cangkir Kopi a cozy and homey place to drink coffee!
Live Acoustic Performance
Kini selama bulan desember setiap sabtu malam Cangkir Kopi menghadirkan Live Acoustic Performance dengan lagu-lagu Top 40 maupun tembang-tembang kenangan untuk menghibur anda.
Semoga malam minggu anda selalu berkesan di Cangkir Kopi.
No comments:
Post a Comment